Hilangkan Karat

karat pada senapan angin bisa di sebabkan produk lama digudang atau perawatan yang buruk. berikut cara menghilangkan karat pada body senapan dan laras :

  1. siapkan minyak senapan
  2. siapkan minyak rantai atau chain lube
  3. siapkan kawat pembersih
  4. siapkan kain kain

laras : 

  1. lumasi laras dengan chain lube, tunggu beberapa saat.
  2. masukan kawat pembersih dan sikat secara perlahan bagian dalam laras.
  3. akan keluar cairan karat, elap segera dengan kain.
  4. setelah yakin tidak ada karat, masukan pelumas senapan 2-3 tetes.
  5. tembakan senapan 2-3 kali tanpa peluru.
  6. senapan siap di gunakan.

senapan :

  1. siapan chain lube, lumasi pada bodi yang karat.
  2. elap/gosok dengan lap bagian yang karatan sampai karat terkikis, ulangi sampai bersih.
  3. siapkan minyak senapan, lumasi bagian senapan untuk menjaga karat tidak datag kembali.
  4. lap bodi senapan.

bila anda cermat peralatan pembersih/perawatan ini tidak akan lebih dari 50.000